Healing dan HAM
Spotify:
YouTube:
Happy humans pasti gak asing kan dengan kata healing? Dikit-dikit ‘hilang hiling hilang hiling’. Tapi, apa sih sebenernya healing itu? Kalau kita liburan, ngopi-ngopi cantik, bener gak bisa dibilang healing? Terus gimana sih healing kalau dari perspektif HAM dan apa yang sudah dilakukan dalam rangka healing untuk korban pelanggaran HAM itu?
Yuk, mari kita dengarkan bersama di Podcast Episode Healing dan HAM kali ini bersama Analis Kebijakan Ahli Muda Komnas HAM, Dini Surya Cahyani.